TUMOR JINAK DAN GANAS

pengertian penyakit tumor secara medis adalah terbentuknya sebuah neoplasma yang disebabkan oleh pertumbuhan sel yang tidak wajar (abnormal). Dan beberapa sel yang mengalami pertumbuhan yang sangat cepat akan mengakibatkan sebuah benjolan pada permukaan organ tertentu.

Penyakit tumor memiliki banyak sekali jenis yang berbeda-beda, namun menurut sifatnya, penyakit tumor dibedakan menjadi dua jenis saja, yang pertama adalah penyakit tumor jinak dan yang kedua adalah penyakit tumor ganas.
1. Tumor Jinak
Dikatakan sebagai penyakit tumor jinak terjadi karena benjolan yang dihasilkan relatif berukuran kecil yakni kurang dari 2 cm dan tumbuh secara menetap hanya pada satu organ itu saja, sehingga tumor jinak tidak akan merusak jaringan yang berada di sekitarnya, selain itu penyakit tumor jinak memiliki pertumbuhan jaringan yang sangat lambat dan tidak menimbulkan bekas luka pada bagian organ atau inangnya. Dengan penanganan yang tepat penyakit tumor jinak bisa sembuh dengan mudah.

2. Tumor Ganas
Sedangkan untuk penyakit tumor ganas ini memiliki pertumbuhan yang lebih agresif dari pada penyakit tumor jinak, sehingga pertumbuhanya bisa merusak jaringan pada organ yang menjadi inangnya. Selain itu pada tumor ganas juga akan terbentuk sebuah luka pembusukan pada benjolan tersebut, yang paling terkenal berbahaya akibat penyakit tumor ganas adalah jika benjolan terjadi di pembuluh darah, maka akan menyebabkan pendarahan di dalam tubuh, karena benjolan tersebut akan menyebabkan berbagai macam penyakit berbahaya, seperti kanker paru, batuk berdarah dan masih banyak lagi.penyakit tumor ganas sangat sulit untuk disembuhkan, jika dilakukan operasi, maka penyakit tumor ganas bisa muncul kapan saja dengan mudah.
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar